Komik Next G vol. 580: Virus Ain
Rp39,000
Penulis & Komikus:
- Naziatul Hikmah & Indha (Virus Ain)
- Anasha Jasmine Hapsari & Rendra (Sahabatku Kutu Buku)
- Khaura Deyana Zakia & Siddiq (Pramuka Oh Pramuka)
- Rahmalia Fitri Diputra & Chika (Silky Pudding)
- Yasmin Raissa Humaira & Iman (Persahabatan Bola Basket)
Sinopsis:
Melihat teman sekelasnya, Teresa, yang selalu pamer barang-barang terbaru, Zela jadi punya perasaan iri pada Teresa. Padahal, Zela tahu kalau perasaan iri dan dengki itu harus dihindari karena bisa mendatangkan hal buruk. Dan ternyata, tidak lama kemudian Teresa kehilangan barang miliknya. Zela jadi khawatir, apa karena perasaan irinya, Teresa jadi mengalami kejadian buruk?
Category: Komik Next G
Tag: akan terbit



